Halaman itu pada blogspot identik dengan Laman atau Page yang terpisah atau mandiri dari posting, biasanya terlihat atau ditempatkan pada laman blog anda, misalnya dafar isi, tentang saya, kontak dan halaman ini dibatasi hanya 10 laman.
Untuk Cara membuat halaman pada blogspot ini silahkan ikuti petunjuk di bawah ini :
1. Login ke Blogger dengan akun anda
2. Pada dashboard anda klik ‘Entri Baru’ dilanjutkan kllik ‘Edit Laman' lihat pada gambar dibwah ini :
3. Pada edit laman klik saja ‘Laman Baru’ biasanya anda diminta memilih jenis tayangan laman mau menurun atau mendatar lihat gambar :
5. Muncul tab laman anda Isikan judul laman anda contoh : Daftar Isi, tentang saya atau terserah anda, kemudian isi konten anda setelah selesai klik 'Tayangkan Laman' lihat gambar :
Selesai, Cara membuat halaman pada blogspot Lihat hasilnya klik ‘Lihat Entri’ lihat contoh gambar laman :
0 Comments
Informasi Pilihan Identitas:
Google/Blogger : Khusus yang punya Account Blogger.
Lainnya : Jika tidak punya account blogger namun punya alamat Blog atau Website.
Anonim : Jika tidak ingin mempublikasikan profile anda (tidak disarankan).